Belajar menjadi mudah ketika kita senang. Kita senang bermain dan bernyanyi karena suasananya memang menyenangkan. Begitu pula untuk belajar matematika dan IPA.
Belajar menjadi mudah ketika kita senang. Kita senang bermain dan bernyanyi karena suasananya memang menyenangkan. Begitu pula untuk belajar matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (IPA), diperlukan situasi yang asyik dan menyenangkan.
Buku Taktik Math; Cara Cerdik Menyelesaikan Soal-soal Matematika SD dan buku Taktik Sains; Cara Cerdik Menyelesaikan Soal-soal IPA SD karya Lucky Fajar hadir untuk membantu siswa menyelesaikan soal-soal matematika dan IPA SD. Buku ini memiliki konsep “MAM”, yaitu mudah, asyik, dan menyenangkan. Mudah, karena setiap soal dibahas secara detail dengan tahapan-tahapan-tahapan yang mudah dipahami siswa. Asyik dan menyenangkan, karena tata letak dan ilustrasinya menarik. Membaca buku ini seperti membaca sebuah majalah atau komik, sehingga tidak membosankan.
Semoga buku terbitan CMedia ini bisa membantu siswa SD memahami matematika dan IPA.